Kelas Brevet Pajak C
by Tax Academy Indonesia
Periode Kelas:
To be announced
Kelas setiap :
Senin, Rabu, & Jumat (19.00 – 21.00 WIB)
Materi :
Ketentuan Umum Perpajakan C | PPh Orang Pribadi C | PPh Badan C | Pajak Internasional | Transfer Pricing | Akuntansi Pajak C | Tax Planning
Materi padat dengan studi kasus riil di lapangan dan soal-soal latihan untuk USKP (Ujian Sertifikasi Konsultan Pajak)
Instruktur yang terpilih sangat unggul dan matang di tiap bidang keilmuan dengan pengalaman > 5 tahun
Online learning yang dapat menyesuaikan dengan kesibukan peserta tanpa takut ketinggalan materi
Program didukung oleh Kantor Konsultan Pajak dan lingkungan bisnis dengan jaringan nasional & global
Program didukung oleh Kantor Konsultan Pajak dan lingkungan bisnis dengan jaringan nasional & global
Setiap program memperoleh E-Certificate yang dapat diunduh di website Tax Academy Indonesia.
Tax Academy Indonesia adalah platform edukasi yang menyediakan pembelajaran terkait pajak dan akuntansi. Pembelajaran ini disediakan dalam bentuk video learning, live zoom, kombinasi keduanya, dan tatap muka. Peserta nantinya dapat memilih metode belajar yang sesuai dengan keinginan dan kebutuhan para peserta.
Tax Academy Indonesia menawarkan berbagai program pelatihan pajak, seperti Brevet Pajak AB Online dan Offline, Brevet Pajak C, Kelas Akuntasi, Shortcourse Perpajakan, dan masih banyak lagi.
Brevet Pajak adalah pelatihan terpadu yang memberikan pengetahuan dan keterampilan dalam bidang perpajakan, penting bagi profesional yang ingin berkarir di sektor pajak.
Brevet AB lebih cocok bagi mereka yang baru memulai karir di bidang perpajakan atau ingin memahami dasar-dasar perpajakan di Indonesia. Sementara itu, Brevet C ditujukan bagi mereka yang sudah memiliki pengetahuan dasar dan ingin mendalami aspek perpajakan yang lebih kompleks dan internasional.
Peserta dapat mendaftar melalui situs resmi Tax Academy Indonesia dengan memilih program yang diinginkan dan mengikuti prosedur pendaftaran yang tertera atau dapat menghubungi admin melalui whatsapp untuk informasi lebih detail.
Biaya bervariasi tergantung pada jenis program yang diambil. Informasi lengkap mengenai biaya dapat ditemukan di situs resmi Tax Academy Indonesia.
Ya, materi pelajaran selalu diperbarui untuk memastikan relevansi dengan aturan terbaru serta untuk meningkatkan kualitas pembelajaran.
Tax Academy Indonesia memiliki beberapa lokasi yaitu kantor pusat yang ada di Alam Sutera, Tangerang serta kantor cabang yang berada di Solo dan Makassar.
Sertifikat akan diberikan secara otomatis setelah menyelesaikan program, baik dalam bentuk cetak maupun elektronik yang dapat diunduh dari situs resmi.
Ya, sesi interaktif memiliki batasan jumlah peserta untuk memastikan interaksi yang lebih baik antara instruktur dan peserta.
Peserta dapat memilih program berdasarkan kebutuhan dan tujuan karir mereka. Untuk pemula, program Brevet Pajak AB sangat direkomendasikan, sementara profesional berpengalaman bisa mempertimbangkan kursus lanjutan seperti Brevet Pajak C.
ALAM SUTERA, TANGERANG
Ruko Prominence Blok 38D No. 49-50, Jl. Sutera Boulevard.
WhatsApp 1: 085175212235
WhatsApp 2: 081312345866
SOLO, JAWA TENGAH
Ruko Mariposa Blok FH36, Jl. Djlopo, Sukoharjo.
WhatsApp: 082323871314
MAKASSAR, SULAWESI SELATAN
Jl. A. P. Pettarani No.45, Masale, Kec. Panakkukang. Kota Makassar.
WatsApp: 081243111322